Minggu, 27 Januari 2013

0

Kelebihan dan Kekurangan Laptop dari Berbagai Merek


1.Apple

Kelebihan: 
1.Keunggulan Laptop Apple paling utama adalah style, estetika desain dan tentu saja Prestise/gengsi sehingga Laptop Apple memiliki daya tarik tersendiri, apalagi di Indonesia, bisa dibuktikan deh kalau lagi hotspotan ditempat publik seperti cafe atau perpustakaan, dari sekian banyak laptop pasti yang paling kelihatan bergengsi dan menarik perhatian adalah laptop Apple, mungkin karena jarang yang pake kali ya... 
2.Operating system (OS) menggunakan Mac OS yang menurut klaim dari pihak Apple lebih simple dan "user friendly" dibandingkan dengan OS buatan Microsoft 
3.Track pad yang besar dan nyaman digunakan 
4.Keyboard dengan sistem penerangan yang otomatis dapat menyesuaikan dengan kondisi cahaya sekitar dan jarak antar tombol yang lebar sehingga lebih nyaman digunakan 
5.Layar LCD resolusi tinggi yang glossy dan nyaman untuk dilihat, selain itu tingkat kecerahannya dapat beradaptasi secara otomatis menyesuaikan kondisi pencahayaan sekitar 
6.Lebih ramah lingkungan karena semua bagian dari laptop Apple menggunakan material yang dapat didaur ulang  
Read More
0

10 Transfer Pemain Sepak Bola Paling Aneh

Dalam satu dekade terakhir, sepak bola telah menjadi komoditas bisnis di mana uang banyak memainkan peranan demi hidupnya sebuah permainan dan kompetisi. Satu indikasi yang paling kentara adalah besarnya uang yang terlibat dalam transfer seorang pemain dari satu klub ke klub lain. Cristiano Ronaldo masih memegang rekor sebagai pemain termahal ketika Real Madrid membelinya dari Manchester United dengan harga fantastis: 80 juta pound atau setara US$132 juta!

Selain itu, Ronaldo juga menjadi pemain bola yang memiliki gaji tertinggi dengan bayaran hampir 11 juta pound per tahun! Namun jika dirunut ke belakang, dalam dunia sepak bola, ternyata transfer pemain tak selamanya dinilai dengan uang. Berikut sepuluh nilai transfer yang bisa dibilang cukup unik dan 'aneh':

Read More

Jumat, 25 Januari 2013

0

KOPPASUS,Pasukan Elite Terhebat Ketiga di Dunia (BANGGA) :D


Discovery Channel Military edisi Tahun 2008 pernah membahas tentang pasukan khusus terbaik di dunia (TOP ELITE SPECIAL FORCES IN THE WORLD). Seluruh pasukan khusus didunia dinilai kinerjanya dengan parameter menurut pendapat dari berbagai pengamat bidang militer dan ahli sejarah. Posisi pertama di tempati SAS (Inggris), peringkat kedua MOSSAD (ISRAEL) lalu peringkat ketiga adalah KOPASUS (Indonesia). Narator dari Discovery Channel Military menjelaskan mengapa pasukan khusus dari amerika tidak masuk peringkat terhormat. Itu karena mereka terlalu bergantung pada peralatan yang mengusung teknologi super canggih, akurat dan serba digital. Pasukan khusus yang hebat adalah pasukan yang mampu mencapai kualitas sempurna dalam hal kemampuan individu. 

Read More
0

KISAH NYATA : Hidup Bocah Polos Zhang Da Menginspirasi Banyak Orang



Zhang Da harus menanggung beban hidup yang berat ketika usianya masih sangat belia. Tahun 2001, ketika usianya menjelang 10 tahun, Zhang Da harus menerima kenyataan ibunya lari dari rumah. Sang ibu kabur karena tak tahan dengan kemiskinan yang mendera keluarganya. Yang lebih tragis, si ibu pergi karena merasa tak sanggup lagi mengurus suaminya yang lumpuh, tak berdaya, dan tanpa harta. Dan ia tak mau menafkahi keluarganya.
Read More
0

Kebesaran Hati Supir ANGKOT Di Bogor



Masih banyak orang baik, cerita ini saya dapatkan waktu saya iseng bareng teman saya naik angkutan kota dari Darmaga menuju Terminal Baranang siang, kota Bogor.

Pengemudi angkot itu seorang anak muda, didalam angkot duduk 7 orang penumpang, termasuk kami. Masih ada 5 kursi yang belum terisi, seperti biasa di tengah jalan, angkot-angkot saling menyalip untuk berebut penumpang. Namun ada pemandangan aneh, didepan angkot yang kami tumpangi ada seorang ibu dengan 3 orang anak remaja berdiri di tepi jalan.

Read More
0

Asal Usul Manusia


Manusia dari kera? Benarkah? Terjawab sudah!
Foto : Homo Habilis, benang merah
manusia dan kera

- Teori evolusi menyebutkan bahwa nenek moyang manusia adalah kera. Namun, seperti apa perubahan dari kera menjadi manusia jadi pertanyaan besar.
Read More

Free INDONESIA Cursors at www.totallyfreecursors.com
Diberdayakan oleh Blogger.